Media Belajar

Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan

Silahkan Download Media Pembelajaran IPS-Sejarah kelas IX materi Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan

Semoga bermanfaat.....

Perdagangan Internasional

Silahkan Download Media Pembelajaran IPS-Ekonomi kelas IX materi Perdagangan Internasional

Semoga bermanfaat.....

Peristiwa Medan Area

  1. 27 Agustus 1945, berita proklamasi kemerdekaan baru diumumkan secara resmi di Medan oleh Gubernur Sumatera Mr. Tengku M. Hasan. (keterlambatan ini disebabkan karena komunikasi dan sensor yang ketat dari tentara Jepang)
  2. 9 Oktober 1945, pasukan AFNEI dari Brigade 4 pimpinan Brigjen T.E.D. Kelly yang diboncengi NICA mendarat di Belawan Medan.
  3. Pemerintah RI menyambut baik kedatangan AFNEI karena tugas mereka dan AFNEI diijinkan untuk menempati Hotel di

Peristiwa Bandung Lautan Api

  1. 17 Oktober 1945, Sekutu dan Belanda memasuki kota Bandung.
  2. Pemuda dan rakyat sedang berjuang merebut senjata dari tangan Jepang.
  3. Pasukan sekutu yang baru datang menuntut agar senjata tentara Jepang yang telah dirampas rakyat untuk diserahkan kepada AFNEI serta mengeluarkan ultimatum agar

Pertempuran Surabaya 10 November 1945

Rangkaian kejadian pada peristiwa pertempuran di Surabaya :
  1. Kedatangan pasukan AFNEI (Allied Forces Nederland East Indies) dari Brigade 49 (Inggris) pimpinan Brigjend A.W.S. Mallaby yang mendarat di Tanjung Perak (Surabaya) tanggal 25 Oktober 1945.
  2. Kedatangan AFNEI disambut curiga pihak Indonesia terhadap kedatangan sekutu yang diboncengi oleh NICA (Nederland Indies Civil Administrator)
  3. Hasil Perundingan dan kesepakatan Mallaby dengan Indonesia menyatakan AFNEI menjamin tidak ada pasukan yang membonceng mereka dan tugas mereka hanya terbatas melucuti tentara jepang itu ternyata tidak benar karena AFNEI justru dimanfaatkanolehtentaraBelanda (NICA) dan melakukan tindakan provokasi sebagai berikut :

Pertempuran Palagan Ambarawa


Di Ambarawa Magelang Pendaratan sekutu yang ingin membebaskan tawanannya dipimpin Brigjen Bethel tidak disukai bangsa Indonesia dikarenakan diboncengi oleh NICA.


26 Oktober 1945 pecah pertempuran melawan sekutu pertempuran berhenti ketika Presiden Soekarno berunding dengan Jendral Bethel 2 Nopember 1945 yang berisi :

Pertempuran Lima Hari di Semarang 15 Oktober 1945

400 Veteran Jepang yg bekerja di pabrik gula cepiring melarikan diri ketika akan dipindahkan ke semarang dan minta perlindungan batalyon “Kido Butai di Jatingaleh”

Pertempuran pecah di Semarang ketika 2000 pasukan Kido Butai dan tawanan memasuki Kota Semarang. Pertempuran berakhir setelah ada perundingan antara TKR dan Jepang, usaha perdamaian berlangsung cepat setelah Sekutu (Inggris) mendarat di Semarang 20 Oktober 1945

Faktor-faktor penyebab konflik antara Belanda-Indonesia


1.Kedatangan tentara Sekutu diboncengi NICA
2.Kedatangan Belanda (NICA) berupaya untuk menegakkan kembali kekuasaan Indonesia

BAB II. PERJUANGAN MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA

Faktor-faktor penyebab konflik antara Belanda-Indonesia
  1. Kedatangan tentara Sekutu diboncengi NICA
  2. Kedatangan Belanda (NICA) berupaya untuk menegakkan kembali kekuasaan Indonesia